Bunga mawar sendiri memiliki jenis yang cukup banyak salah satunya adalah Bunga Mawar Rambat. Bunga mawar ini memiliki keunikan yaitu mengenai cara pertumbuhannya. Jika biasanya mawar tumbuh tegak di tanah seperti kebanyakan bunga lainnya, maka untuk Bunga Mawar Rambat tumbuhnya merambat pada kayu ataupun pada pagar. Sekilas, Bunga Mawar Rambat hampir mirip dengan pertumbuhan pada buah anggur yang juga merambat. Meski terkesan aneh tetapi justru itulah yang memberikan keunikan tersendiri bagi bunga tersebut. Anda bisa mencoba bunga jenis ini untuk diletakkan di pekarangan atau untuk menghias taman Anda agar terlihat lebih cantik. Mengenai cara tanam dan perawatannya relative sama dengan bunga mawar lain. Hanya saja perlu beberapa perlakuan khusus seperti lebih berhati-hati saat bunga mulai tumbuh dan merambat. Jadi, Bunga Mawar Rambat alias bunga climbing rose bisa menjadi alternative pilihan untuk taman Anda
Nama ilmiah (Botanical name): Rosa SP
Bibit tanaman berasal dari: Tunas Akar
Tinggi tanaman saat ini: 20-40 cm
Rekomendasi iklim yang ideal: Dataran Rendah dan Dataran Tinggi
Media tanam disarankan: Tanah biasa atau tanah humus
Diameter pot disarankan: 20-30 cm
Kebutuhan sinar matahari: Sepanjang hari
Kebutuhan air & penyiraman: Sedang, siram 1x dalam sehari
Tanaman Mawar Rambat Kuning (100gr)
Rp 15,000
- Product Code: Tanaman Mawar Rambat Kuning (100gr)
- Availability: In Stock